Peduli dengan Kesedihan Masyarakat, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY Datang ke Tempat Duka

    Peduli dengan Kesedihan Masyarakat, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY Datang ke Tempat Duka

    PANIAI - Bertempat di rumah duka Kampung Komopa , Kabupaten Paniai Timur, Satgas Yonif 527/BY pada Sabtu (16/9/2023) melaksanakan kegiatan Takaziah atau berbela sungkawa ke rumah duka Peni Kadepa (75 tahun) yang meninggal akibat menderita sakit. 

    Letda Inf Zali beserta anggota pos Komopa mendatangi rumah duka dan mengucapkan bela sungkawa yang sebesar-besarnya kepada keluarga duka. 

    “Adapun yang menjadi tujuan utama keberadaan Satgas  disini ialah kita bisa sedekat mungkin dengan masyarakat bukan hanya sebatas fisik  tetapi harus mempunyai ikatan batin sehingga timbul kecintaan rakyat kepada TNI, sehingga kehadiran kita dapat dirasakan ditengah tengah masyarakat sehingga  harapannya tidak ada lagi ruang ataupun jarak antara TNI dengan masyarat dan ini adalah hal yang pertama kali dilakukan dikampung tersebut” ujarnya. 

    Danyonif 527/BY Letkol Inf Ragil Jaka Utama, S.Hub.Int., M.H. berpesan kepada Jajaran Pos harus hadir ditengah kesulitan masyarakat salah satunya yaitu ikut peduli terhadap kesedihan dan kesusahan yang dirasakan masyarakat. 

    Kegiatan yang dilakukan anggota kami melakukan Takziah kerumah duka merupakan bentuk kepedulian kami sebagai manusia yang tidak pernah memandang suku dan agama agama apapun, karena kita merupakan manusia ciptaan Tuhan yang sama dan yang paling penting adalah pengabdian kami dirasakan di Kabupaten Paniai Timur  ini khususnya pos Komopa.

    Semoga apa yang kita lakukan ini dapat dipahami oleh saudara-saudara kita di Papua, kami turut berbela sungkawa yang sebesar-besarnya dan dikesempatan ini kami juga  memberikan sedikit tali asih berupa sembako supaya dapat digunakan dan sedikit membantu meringankan beban keluarga yang ditinggalkan, ” imbuhnya." 

    Sementara itu keluarga Almarhum mengaku sangat berterima kasih dan senang karena TNI benar - benar peduli dengan masyarakat, semoga Tuhan yang membalas kebaikan ini, Tuhan memberkati. (*) 

    paniai
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Satgas Yonif 527/BY bersama Masyarakat Tanam...

    Artikel Berikutnya

    Peringati HUT TNI Ke - 78 Satgas Pamtas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgas Yonzipur 8/SMG Berhasil Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal di Perbatasan RI-Malaysia
    Kapusbintal TNI: Peningkatan Ekonomi Mustahik Melalui UMKM
    Tim Persit Puspenerbad Juara Lomba Voli Antar Cabang Sejajaran PG Mabesad
    Penyuluhan Kesehatan Semarakkan HUT Ke-56 Puskes TNI
    Panglima TNI Dampingi Presiden RI Hadiri Pembukaan Tanwir Dan Resepsi Milad Ke-112 Muhammadiyah
    Satgas Yonif 756/WMS Ikuti Apel Siaga dan Patroli Bersama Pengamanan Pilkada di Wilayah Kabupaten Paniai
    Berbagi Kasih Kepada Sesama Umat Manusia, Satgas Pamtas Yonif 756/WMS Laksanakan Kegiatan Baksos di Kampung Kebo Enarotali
    Apel Siaga dan Patroli Bersama TNI-Polri, Wujudkan Rasa Aman di Wilayah Perbatasan 
    Satgas Yonif 756/WMS Gelar Apel Gabungan Bersama Polri Dalam Rangka Mengantisipasi Aksi Unjuk Rasa New York Agreement di Paniai
    Pererat Silaturahmi, Satgas Yonif 527/BY Laksanakan Anjangsana ke Kepala Suku Besar Obano
    Apel Siaga dan Patroli Bersama TNI-Polri, Wujudkan Rasa Aman di Wilayah Perbatasan 
    Utamakan Kesehatan, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Beri Pelayanan Kesehatan Gratis di Wilayah Perbatasan
    Satgas Yonif 756/WMS Ikuti Apel Siaga dan Patroli Bersama Pengamanan Pilkada di Wilayah Kabupaten Paniai
    Satgas Yonif 756/WMS Kawal Pelaksanaan Pilkada di Wilayah Kabupaten Paniai
    Satgas Yonif 756/WMS Bagikan Pakaian Layak Pakai, Senyum Ceria Hiasi Warga di Wilayah Perbatasan
    Utamakan Kesehatan, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Beri Pelayanan Kesehatan Gratis di Wilayah Perbatasan
    Gangguan OPM kemarin, Personel Satgas Yonif 527/BY beserta Gabungan Koramil 1703-03 Obano dan Polsek Laksanakan Evakuasi Tenaga Pengajar
    Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY bersama Aparat Keamanan Kabupaten Paniai Gelar Apel Gabungan Operasi Lilin Cartenz Pengamanan Tahun Baru 2024
    Karya Bhakti Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY Bersama Masyarakat Enarotali
    Satgas TNI Yonif 527/BY Laksanakan Olahraga Umum bersama Warga Komopa

    Ikuti Kami